Photobucket

Friday, January 13, 2012

DESCRIPTIVE TEKS

Adalah teks yang menggambarkan orang, tempat, binatang, tanaman tertentu.

Langkah Langkah Mengembangkan Teks Deskriptif
1. Mulai dengan sebuah pernyataan umum yang mengenalkan hal khusus yang akan dideskripsikan
2. Fokus pada hal khusus atau tertentu, misalnya : my school, my lovely home town
3. Gambarkan ciri – ciri, bagian – bagian dan sesuatu yang berhubungan dengan yang dibicarakan seakan – akan terlukis dalam pikiran pembaca / pendengar  

4. Pergunakan perasaan untuk menggambarkan hal tertentu misalnya ; bagaimana rasanya, penampilannya, suaranya, kualitasnya, terbuat dari apa dll
5. Gunakan kata kata deskriptif ( kata sifat dan kata keterangan )
6. Kata sifat yaitu kata yang membantu menggambarkan kata benda. Contoh : kucing yang lucu, sup yang lezat, taman yang indah
7. Kata keterangan yaitu kata yang membantu menggambarkan kata kerja. Contoh berjalan dengan perlahan, membaca dengan nyaring, lari dengan kencang
8. Kesimpulan yang menyimpulkan deskripsi yang disampaikan.  

Contoh Teks Descriptive
MY LOVELY HOME TOWN
     My house is only a five minute-walk from school.
     It is not very big, but cozy and quiet. This is the place where we can relax and find our own space. In our home, we really enjoy our relaxing time from the pressure of school and work.
     It has a nice and warm living room. There is a beautiful painting of scenery hanging on the wall. My father is a gardener. He puts some pots of indoor plants near the door. In a low cabinet, you will see the trophies, pictures of my family, small toys and some books.
     I am lucky to have a room to myself. I paint the wall olive green. It’s my favourite color. There is a desk. I do my homework there. I also put a portable radio-tape there.
     The kitchen is my mother’s domain. My mother keeps it clean all day. There is a blue wall cabinet in it. It harmonizes with the grey wall tiles.
     However, only few will give my home a second glance. Still we are very proud of it. It may not be perfect one but, all the same, it is a home sweet home.


1 comment:


GOLDEN WORD
Jangan Pernah Mengatakan "Apa Saya Bisa?"
Tapi katakanlah "Bagaimana Caranya?"